Pembangunan Pusat Kebudayaan Bali di Hilir Tukad Unda diwacanakan sebagai wahana pemuliaan Kebudayaan Bali, konstruksi ini juga bermuara pada upaya menjadikan kebudayaan Bali sebagai
Author: akademika
Festival PlastikDetox 2023 – Perkenalkan Sistem Pakai Ulang Alat Makan untuk Kurangi Plastik Sekali Paka
Festival PlastikDetox 2023 hadir kembali usai sukses menggelar perhelatan perdana tahun 2022. Kali ini, Pusat Pengendalian Pembangunan Ekoregion (P3E) Bali-Nusa Tenggara turut memberikan dukungannya
PKKMB 2023, Fokus Menumbuhkan Rasa Cinta Udayana
Bertempat di areal Rektorat Universitas Udayana, pelaksanaan PKKMB tahun 2023 telah terlaksana selama dua hari. Dengan berfokus pada esensi menumbuhkan rasa cinta dan bangga
Udayana Expo : Menyalakan Pendar Eksistensi Ormawa
Angin segar menerpa organisasi mahasiswa (Ormawa) Universitas Udayana kala Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) menggaungkan wacana kegiatan pengenalan Ormawa berupa pameran stand “UKM Udayana Expo”.
Menguntai Harap Eksistensi Tenun Endek Klungkung
Melintas Waktu, eksistensi Tenun Endek Klungkung selama ini merencah berbagai tantangan zaman, seperti surutnya penerus, merebaknya pandemi covid 19, serta gempuran kain endek printing
Nolin: Petikan Dawai Nostalgia di Masa Tua
Alunan nada dari Petikan Dawai Nolin seolah mengajak Tim Konvergensi Media Jelajah Jurnalistik turut bernostalgia akan rasa dan cerita
Nyepi Segara: Harmoni Kebudayaan Berbalut Konservasi
Menilik Nyepi Segara sebagai suatu tradisi “memuliakan” laut yang penuh akan nilai-nilai filosofis dan keterkaitannya dengan Tri Hita Karana Pendahuluan Jika kebudayaan dikatakan
Nengah Kuti : Meniti Hidup dengan Berguru pada Pertiwi
Ada yang mengatakan manusia terlahir dari tanah dan akan kembali lagi kepada tanah itu sendiri, yaitu pada Pertiwi, Ibu dari alam semesta. Seperti halnya