PERWAKILAN DARI JURUSAN MATEMATIKA KEMBALI MENDUDUKI JABATAN TERTINGGI BEM FMIPA

Rabu  (4/6) sekitar pukul 12.30 Wita diadakan Pemilihan Umum Raya Gubernur dan Wakil Gubernur FMIPA periode 2014-2015 di kawasan Kampus FMIPA Universitas Udayana, Bukit Jimbaran.

Suasana perhitungan suara Pemilihan Umum Raya Gubernur dan Wakil Gubernur FMIPA periode 2014-2015 (4/6)
Suasana perhitungan suara Pemilihan Umum Raya Gubernur dan Wakil Gubernur FMIPA periode 2014-2015 (4/6)

Pencoblosan dilakukan di Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang tersebar di lima titik yaitu Kampus Kimia, Kampus Biologi, Kampus Matematika, Kampus Farmasi dan Kampus Ilmu Komputer. Jurusan Fisika mencoblos di TPS Kampus Kimia karena letaknya berdekatan. “Pemira tahun ini berbeda dari tahun sebelumnya, yang mana kami jemput bola ke kampus masing-masing,” ujar Febry Irmayanti, ketua Pemira FMIPA Unud.

Pemungutan suara ditutup pada pukul 15.30 Wita serta perhitungan suara dimulai pukul 17.18 Wita bertempat di Gedung AS lantai 2 Universitas Udayana, Bukit Jimbaran. Dalam Pemira BEM FMIPA ini dimenangkan oleh pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Ari Lestari (Matematika) dan Bayu Baskara (Fisika) dengan perolehan suara 171 suara. Disusul dengan Bagus Winduyasa (Ilkom) dan Bagus Dharma Yoga (Fisika) sebanyak 130 suara, kemudian Suhendra (Ilkom) dan Suastini (Farmasi) sebanyak 120 suara, terakhir sebanyak 110 suara diperoleh oleh pasangan Putri Arnila (Biologi) dan Rizky Fatur Rachman (Kimia). Sisanya terdapat 5 suara yang tidak sah.

Tahun ini juga diwarnai dengan pemilihan gubernur dan wakil gubernur secara berpasangan. “Pemira sebelumnya hanya memilih gubernurnya saja, sehingga kandidat yang lain wajib untuk ikut dalam kepengurusanBEM FMIPA selanjutnya. “Dari 997 kertas suara yang dibuat, terdapat 536 suara yang memilih kandidat gubernur dan wakil gubernur. Ini sudah melebihi target kami, pemilih yang memilih setengah dari jumlah mahasiswa aktif,” jelas Febry Irmayanti mahasiswa semester empat Jurusan Farmasi ini.

Sistem pemiranya sudah bagus, hanya saja dari kandidat kurang memperkenalkan diri atau kampanye ke jurusan – jurusan sehingga kelihatan pada hasil pemiranya mahasiswa pemilih cenderung tetap memilih jurusannya masing – masing. “Semoga gubernur dan wakil gubernur terpilih bisa menjadikan MIPA lebih baik lagi ke depannya dan menjalankan amanah dari mahasiswa dengan sebaik – sebaiknya,” pesan Agus Widhiantara dari jurusan matematika sekaligus ketua BEM FMIPA periode 2013-2014.

“Saya berharap teman-teman BEM dapat membantu kepengurusan ke depannya, dan saya mengucapkan banyak terimakasih pada tim sukses, pembina tim sukses serta mengucapkan apresiasi kepada panitia yang sudah bertugas,” kata Bayu Baskara (dj).

You May Also Like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

cakar76 mahjong ways 2 kejutan jackpot menunggu cakar76 mahjong ways 3 jackpot peluang setiap putaran cakar76 mahjong ways jackpot digital sistem megaways cakar76 mahjong wins 3 black scatter slot jackpot cakar76 main mahjong ways 3 jackpot besar adkin88 jackpot besar mahjong wins 3 kincir88 adkin88 jackpot mahjong wins 3 kombinasi rtp kincir88 adkin88 kincir88 game revelations scatter adkin88 mahasiswa beruntung main mahjong wins pg soft adkin88 mahjong ways 2 jackpot 28 juta pakai turbo spin peluang cuan tak terbatas rtp tinggi mahjong ways panduan lengkap mahjong ways2 strategi jitu fitur bonus teknik jitu menang besar mahjong ways rahasia optimal bongkar trik menang cepat mahjong ways 2 lengkap mahjong ways maxwin panduan tingkatkan kemenangan rahasia gacor mahjong ways 2 jackpot mengalir putaran wangi raih cuan maksimal pakai tips trik jitu mahjong ways trik menang cepat mahjong ways 2 cara gunakan fitur gacor