PRAMUKA UNUD KEMAH DI HOTEL…?

PRAMUKA UNUD KEMAH DI HOTEL…? “Pramuka Unud Kemah di Hotel…?” gurau seorang anggota saka banyangkara Tabanan dalam kemeriahan acara Bali Scout Gathering (BSG) UKM Pramuka Racana Udayana Mahendradatta.

Acara BSG yang baru pertama kali dilaksanakan ini memang bertempat di Hotel Gatsu Indah, Denpasar. “Tujuannya mengumpulkan seluruh paramuka Bali dalam satu wadah sekaligus memperkenalkan UKM Pramuka Racana Udayana Mahendratta,” ujar Abdi Pratama, ketua panitia kegiatan. Mahasiswa Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Udayana (Unud) itu menambahkan, kegiatan yang berlangsung 11-13 Agustus ini  tak hanya sekadar acara kemah, membuat tenda, merayap, tepuk-tepuk atau berteriak-teriak, tapi lebih mengarah pada pengembangan soft skill.

BSG berlangsung selama 3 hari, merangkai acara seminar, pelepasan tukik dan out bound. Seminar berlangsung dengan penuh antusiasme di hari pertama dan kedua dengan menghadirkan Putu Suprapti Santy Sastra, Sutrisna Dewi dan Seri Malini. Dan pada malam hari, acara keakraban pun diadakan, melibatkan seluruh peserta dan panitia. Selanjutnya bertempat di pantai Peti Tenget, 90 ekor tukik yang berasal dari Turtle Conservation and Education Centre (TCEC) Serangan pun dilepas. “Kegiatan ini positif. Sekarang sedang trend kegiatan pelestarian lingkungan dan perlu diteruskan serta dimodifikasi dengan tampilan yang baru,” ungkap Griya, pemandu kegiatan pelepasan penyu.

Gathering

”Jika sekarang kegiatan ini dengan menggunakan dana sendiri, kedepan mesti dibuat semacam sponsorship untuk bisa menggandeng perusahaan. Kebijakan pemerintah sekarang ini membuat adanya upaya–upaya dari perusahaan yang mempunyai budget,” tambah Kepala TCEC Serangan ini. Pelepasan tukik ini tak hanya dilakukan peserta dan panitia, tapi juga mengundang perwakilan dari Unud, walikota Denpasar, Bupati Badung, dan kepada Desa Peti Tenget. Masyarakat sekitar dan wisatawan asing yang kebetulan lewat pun tak mau ketinggalan moment langka ini.

Snorkling juga tak kalah seru, bertempat di Pantai Candidasa, Karangasem, yang terkenal dengan beragamnya terumbu karang dan ikan hias. Sejak persiapan dan intruksi dari pengelola, hingga keberangkatan ke tengah laut, peserta tak mengeluh sedikitpun. Dilanjutkan dengan game seperti atraksi yel, memindahkan karet dengan mulut, memindahkan tepung, dan banyak games seru lainnya, peserta masih tetap bersemangat hingga kegiatan ini ditutup pada pukul 17.00 .

Walaupun kemah di hotel, toh kegiatan Pramuka ini tak hanya sekadar acara hura-hura dan masih bermanfaat.

You May Also Like

One thought on “PRAMUKA UNUD KEMAH DI HOTEL…?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

perihoki perihoki duta76 duta76 pola gates of olympus super scatter ini sudah terbukti bayar lunas beruntun bawa kemenangan permainan baccarat dengan teknik paten jelajahi dunia game gacor pgsoft terima tantangan mahjong ways 2 mekanisme unik di pgsoft yang bikin pemain mahjong ways 2 ketagihan bocoran terbaru rahasia jam sakti main mahjong wins 3 dijamin jepe scatter hitam profit harian pola master wins3 aktif spin awal cuan awsbet ways2 modal tipis cuan scatter bahagia tiap saat ways2 auto cuan kejutan pola pgsoft mahjong ways 2 paling akurat mahjong wins 3 scatter hitam jadi kunci kemenangan trik scatter hitam ways strategi mahjong wins cuan jackpot cepat mahjong ways tips jackpot ways2 pengganda