Unud Berbenah untuk PKM

Sosialiasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan Sosialisasi Hasil Penelitian PKM yang bertempat di Gedung Student Center lantai IV Denpasar. (Foto: Dj/Akademika)
Sosialiasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan Sosialisasi Hasil Penelitian PKM yang bertempat di Gedung Student Center lantai IV Denpasar. (Foto: Dj/Akademika)

Pihak rektorat Universitas Udayana mengadakan Sosialiasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan Sosialisasi Hasil Penelitian PKM pada Jumat, (30/8). Bertempat di Gedung Student Center lantai IV Denpasar, acara ini dibuka langsung oleh Pembantu Rektor 3 Unud, Dr. I Nyoman Suyatna, S.H., M.H. “Saya berharap semoga nanti dalam PIMNAS 2013 ini mahasiswa Unud dapat menunjukkan kualitasnya sehingga bisa memperoleh medali,” ujarnya.

Dari Unud, hanya ada tiga kelompok yang lolos PIMNAS 2013, Satu dari Ilmu Kesehatan Fakultas Kedokteran serta dua dari Jurusan Farmasi FMIPA.“Sebenarnya ada enam kelompok yang lolos, tapi karena tidak diunggah hasil penelitiannya, jadi hanya tiga yang lolos,” kata Kecapa. Tiga TIM PIMNAS Unud ini akan mempresentasikan penelitiannya tanggal 10 – 13 September 2013 di Universitas Mataram.

Ketua Bidang Penelitian LP2M Unud, Prof. Dr.Ir. I Gde Antara, M.Eng mengatakan bahwa ada lima tujuan melakukan penelitian PKM, salah satu yang dijelaskan mengenai kewajiban dalam rangka Tri Dharma Perguruan Tinggi. “Selain itu juga dapat meningkatkan angka kredit pembimbing. Pembimbing dapat mengembangkan proposal yang telah dibuat bersama mahasiswa lalu diajukan ke LP2M untuk memperoleh intensif,” jelasnya.

Sundani Nurono Soewandhi menjelaskan bahwa dalam PIMNAS itu ketika menjawab pertanyaan harus berbasis intelektual. “Sudah tidak lagi menjawab suatu hal dengan visual, di sinilah diuji tentang wawasan,” terang reviewer senior dikti ini.

Mahasiswa ketika ingin menyusun proposal harus memiliki kreativitas, invensi dan inovasi. “Nggak usah bikin penelitian dengan ide wah. Cukup liat di sekelilingmu saja, banyak hal yang bisa kamu angkat,” serunya. Sundani sempat membahas tentang Bali yang sering kemalingan pratima di tempat suci. “Kalau bisa, buat saja GPS Pratima,” celotehnya. (dj)

 

You May Also Like

One thought on “Unud Berbenah untuk PKM

  1. Tidakkah lebih baik pada judul dicantumkan sebagai Program Kreativitas Mahasiswa? Baru kemudian untuk selanjutnya di tubuh berita menjadi PKM, setelah dijelaskan. Sekadar saran. 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

cakar76 bermodal kecil raja mahjong ways 2 cakar76 keajaiban scatter hitam tiga kali mahjong wins 3 cakar76 mahjong ways 2 peluang maxwin gacor cakar76 mahjong ways 2 strategi sultan menang terus cakar76 peluang emas jadi sultan mahjong ways 2 gacor kincir88 menghitung peluang mahjong ways 2 kincir88 scatter hitam mahjong wins 3 cuannya pasti tinggi kincir88 scatter hitam wild untungkan bermain mahjong kincir88 scatter merah mahjong ways 2 cuannya tinggi kincir88 sensasi gacor mahjong wins 3 saat baru spin adat88 menang sering mahjong wins 3 modal kecil adat88 scatter hitam mahjong wins 3 kunci kemenangan besar adat88 scatter wild emas mahjong kunci kemenangan besar adat88 sensasi scatter mahjong pragmatic deg degan cuan adat88 strategi deposit mahjong ways Dari phk jadi sultan digital lewat caishen wins Mahjong ways 2 cuan instagramable dengan rtp tinggi Mahjong ways 2 tempat jagoan mencetak cuan Mahjong wins 3 mahjong ways 2 di dakota76 Pola gacor mahjong ways 2 auto sultan digital Pola gacor mahjong ways 2 viral cuan Scatter hitam mahjong ways 2 jackpot gacor Scatter hitam mahjong wins 2 kombinasi gacor cuan Scatter hitam mahjong wins 3 auto jebol Scatter hitam mahjong wins 3 cuan gacor banget simak cara kuasai pgsoft mahjong ways 2 cuan melimpah dengan scatter hitam mahjong ways 2